Monday, June 22, 2009 2 Comment Here

NASEHAT KEDUA

Wahai Anakku Tercinta, Nasehat itu mudah dan yang sulit adalah menerimanya, karena rasa nasehat bagi mereka yang mengikuti hawa nafsunya adalah pahit karena sesuatu yang dilarang lebih disukai oleh hatinya. Dan Lebih khusus lagi bagi mereka penuntut ilmu formal, dan sibuk mencari prestise dan
Wednesday, June 17, 2009 5 Comment Here

NASEHAT PERTAMA & MUKADDIMAH

WAHAI ANAKKU TERCINTA
Diterjemahkan dari Kitab Ayyuhal Walad.
(Syeikh Hujjatul Islam Al Ghazali)
Oleh: Ahmad Wasim

MUKADDIMAH

BISMILLAHIRROHMAANIRROHIIM
Segala puji bagi Allah Tuhan semesta alam. Akibat baik hanya untuk orang-orang yang bertaqwa. Shalawat dan salam bagi Nabi-Nya Muhammad SAW, keluarganya semua. Amin
Friday, June 12, 2009 2 Comment Here

BISNIS INTERNET PALING DI REKOMENDASIKAN

Bagi Anda pembaca INTCER BLOG, edisi kali ini sengaja saya suguhkan sebuah Interruption Article (Artikel Sisipan) khusus untuk anda yang ingin membuat bisnis di Internet namun belum ketemu dengan formula yang tepat, murah dan mudah, serta tidak melalui try and error seperti kesalahan-kesalahan yang di buat para pemula lainnya. Klik disini. Dibawah ini adalah preview sebuah Bisnis Internet yang saya
Saturday, June 6, 2009 4 Comment Here

REVOLUSI “ESKATOLOGIS” ISLAM : TAMASYA KE NEGERI AYATULLAH


Oleh : Ahmad Wasim

Berbeda dengan Revolusi yang lainnya seperti Revolusi Perancis, Revolusi Kebudayaan Cina, Revolusi Rusia 1917, Revolusi Kuba 1959 dan revolusi-revolusi yang lain-lainya, Islam memiliki ciri khas (distinct) revolusinya sendiri.

Revolusi Islam tidak seperti konsep determinisme (kepastian sejarah/takdir) dan meterialisme-nya Marx atau laisses faire (kebebasan karsa) dan meterialisme-industrinya Eropa. Islam mempunyai filsafat perubahan
 
;