Thursday, July 29, 2010 1 Comment Here

NASEHAT KEENAM

DUHAI ANAKKU TERCINTA, Hiduplah sesukamu (tapi ingat) sesungguhnya engkau akan mati, Cintailah (apa dan siapa saja) sesukamu (tapi ingat) sesungguhnya engkau akan berpisah dengannya, dan beramal (berbuat)lah sesukamu (tapi ingat) sesungguhnya engkau akan dibalas (mendapat balasannya kelak).
Monday, July 26, 2010 4 Comment Here

HIKMAH IBNU ATHAILLAH 2

BAGAIMANA MUNGKIN segala sesuatu bisa menghalangi-NYA, sementara Dia selalu tampak pada segala sesuatu? (Kaifa yutashawwaru an yahjubahu syai-un wa huwa alladzi dhahara bikulli syai-in?) -Al Hikam Ibn Athaillah—

JIKA KAMU ingin mengetahui kedudukan (kadar) mu di sisi NYA, maka perhatikanlah di mana DIA meletakkan ordinatmu.
Sunday, July 25, 2010 2 Comment Here

HIKMAH IBNU ATHAILLAH 1

Berikut ini adalah HIKMAH-HIKMAH dari seorang ‘Alim Allamah Syeikh Ibnu Athaillah Al Askandary yang sempat saya tuliskan dalam status facebook saya, karena saya kebetulan seorang facebookers (kata teman saya sih ‘kitabul wajhi’) :). Hikmah-hikmah yang tertulis di bawah ini sebenarnya hanya untuk memudahkan saya membaca kembali dan mengulang kata-kata hikmah yang sudah lama terlewatkan dalam status facebook. Dengan di tulis kembali
Wednesday, July 21, 2010 1 Comment Here

NASEHAT KELIMA

Wahai Anakku yang terkasih, berapa banyak malam-malam mu engkau hidupkan untuk mengulang pelajaran (ilmu) dan muthala’ah (menganalisa) buku-buku (kitab-kitab), dan mengharamkan dirimu untuk tidur? Aku tidak tahu apa tujuan begadang itu?
Monday, July 19, 2010 7 Comment Here

TUHAN BEKERJA DENGAN CARA YANG MISTERIUS

Terkagum-kagum saya dengan judul bab satu maha karya Jalaluddin Rumi (fihi ma fihi), “Tuhan Bekerja Dengan Cara Yang Misterius”. Begitu juga ketika judul itu saya tuliskan dalam status facebook, beberapa orang memberikan komentar dan salah satunya malah ingin
Saturday, July 17, 2010 2 Comment Here

MAKTABAH SHAMILA : DAFTAR BIDANG ILMU DAN JUMLAH KITAB DI DALAMNYA

KITAB yang selama ini mungkin hanya dinikmati melalui tulisan di kertas, baik di kertas kuning (sehinggah disebut kitab kuning) maupun di kertas putih, memerlukan usaha tersendiri untuk memilikinya, harganya yang cukup mahal, tempatnya yang harus disediakan khusus, perawatannya agar tidak dirusak oleh serangga, jamur, udara lembab, dan lain-lain. Dengan menginstall software ini, diharapkan masalah tersebut bisa teratasi.

Kitab berupa Program komputer ini gratis, tidak perlu membelinya, tidak perlu menyediakan ruangan besar untuk menampung ribuan kitab yang masing-masing bisa jadi terdiri dari puluhan juz. Kitab model ini tidak akan rusak oleh gangguan diatas, bahkan bila rusak komputernya atau rusak programnyapun, maka cukup dicopykan ulang saja dari program aslinya, Insya Allah akan bisa dinikmati kembali dengan mudah.
Thursday, July 15, 2010 3 Comment Here

MAKNA DAN SEMANGAT KEMERDEKAAN DARI MASA KE MASA

Terlepas dari ritual mengibarkan bendera merah putih dalam sebuah upacara bendera memperingati kemerdekaan 17 Agustus 1945, sebagai tanda kebebasan Indonesia dari kolonialisme dan imperialisme barat waktu itu, arti, makna dan semangat kemerdekaan bagi bangsa ini akan selalu berubah dan berbeda-beda dari satu zaman ke
Wednesday, July 14, 2010 2 Comment Here

NASEHAT KEEMPAT

DUHAI ANAKKU TERSAYANG, Sesuatu yang tidak engkau kerjakan tidak akan mendapatkan pahala. Di ceritakan bahwa seorang laki-laki dari bani Israil telah mengabdi kepada Allah SWT. Selama tujuh puluh tahun. Kemudian Allah melemparkan orang itu kepada Malaikat. Kemudian
Tuesday, July 13, 2010 4 Comment Here

ARSITEKTUR SYURGA : JAWABAN ATAS BENCANA GLOBAL WARMING

ARSITEKTUR SYURGA : JAWABAN ATAS BENCANA GLOBAL WARMING
Oleh : Ahmad Wasim

Tulisan ini hanya sebuah re-posting tulisan saya sebelumnya --karena masalah teknis dan ketidak-sempurnaan tampilan. Tulisan ini di tulis awal 2008 dan baru di posting Desember 2008. Tidak ada penambahan dan pengurangan sama sekali. Dengan harapan tulisan ini menjadi lebih enak di baca dan di pahami oleh pembaca INTCER Blog.
Saturday, July 10, 2010 3 Comment Here

REVITALISASI MAKNA KEMERDEKAAN

REVITALISASI MAKNA KEMERDEKAAN
Oleh : Ahmad Wasim

NAMPAKNYA, seperti tahun-tahun sebelumnya Proklamasi Kemerdekaan Republik Indonesia tahun 2010 ini akan di rayakan dengan ritual-ritual peringatan 17 Agustus 1945 seperti biasanya. Diawali upacara bendera pada pagi harinya, kemudian dilanjutkan dengan pesta rakyat dan perlombaan-perlombaan yang melambangkan (seharusnya mengingatkan kita akan) gigihnya perjuangan para pahlawan kemerdekaan dahulu kala.
 
;